Info Karir di PT Arta Boga Cemerlang (Orang Tua Group) Wilayah Karawang Terbaru | Welkom back again bareng mimin MadingKerja disini untuk memperbaharui informasi lowongan kerja terbaru pada hari ini. Kali ini mimin dapet informasi lowongan kerja dari perusahaan PT Arta Boga Cemerlang (Orang Tua Group) yang bersumber dari sosial media resmi perusahaan. Yup lowongan kerja PT Arta Boga Cemerlang (Orang Tua Group) hari ini mimin informasikan untuk sobat MadingKerja semuanya yang berdomisili di wilayah Karawang dan Sekitarnya yaa. Silahkan baca baik-baik dan teliti info posisi dan kualifikasinya untuk mencegah kesalahan pengiriman berkas lamaran dan sebagainya.
Sedikit tips dari mimin nih untuk sobat MadingKerja semuanya, silahkan kalian buat Curiculum Vitae semenarik mungkin dan juga relevan dengan posisi lowongan kerja yang akan sobat semua lamar. CV ini penting dan menjadi salah satu pertimbangan HRD perusahaan untuk merekrut kalian, semakin profesional CV yang kalian buat, maka kesempatan untuk bisa dipanggil ke tahapan selanjutnya akan semakin besar. Silahkan sobat semuanya juga cantumkan pengalaman kerja kalian, dan pengalaman berorganisasi, diusakan pula untuk bagian tersebut relevan dengan posisi lowongan kerja yang akan coba sobat semua lamar.
Informasi Karir PT Arta Boga Cemerlang (Orang Tua Group) Karawang
Sebelum masuk ke informasi posisi yang dibutuhkan oleh perusahaan PT Arta Boga Cemerlang (Orang Tua Group), kita simak terlebih dahulu sejarah perusahaan PT Arta Boga Cemerlang (Orang Tua Group).
Sejak tahun 1985, PT. Arta Boga Cemerlang memulai perjalanannya di bidang distribusi. Berkat upaya keras serta terus menjaga komitmen untuk selalu memberikan yang terbaik, Arta Boga Cemerlang mampu mendapatkan pengakuan sebagai perusahaan distributor terbaik di Indonesia. Penghargaan sebagai The Best Food and Distributor telah berhasil diraih setiap tahunnya pada Corporate Image Award IMAC (Indonesia Most Admired Company). Arta Boga Cemerlang percaya bahwa trustworthiness adalah hal terpenting.
Oleh karenanya mengutamakan profesionalisme, ketepatan waktu dalam pengiriman dan wilayah jangkauan yang luas, Arta Boga Cemerlang menjadi distributor tunggal OT, dan berhasil menghantarkan produk- produk OT kepada konsumen yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia. Arta Boga Cemerlang memiliki jaringan distribusi dan logistik yang kuat, baik di kota besar maupun kota kecil di seluruh Indonesia, dan berpengalaman dalam memasarkan beragam kategori produk mulai dari produk-produk dengan siklus hidup pendek yang membutuhkan pengawasan rumit sampai ke produk-produk inovatif yang membutuhkan proses penanganan khusus. [sumber]
Posisi Lowongan Kerja yang Dibutuhkan PT Arta Boga Cemerlang Karawang
Berikut adalah posisi lowongan kerja yang dibutuhkan oleh PT Arta Boga Cemerlang (Orang Tua Group) hari ini
Management Trainee Sales Supervisor
Kualifikasi:
- S1 Semua jurusan
- IPK Minimal 3.00
- Usia maksimal 25 tahun
- Memiliki SIM A/C (Bersedia bekerja mobile)
- Penempatan Karawang
Cara Melamar Kerja di PT Arta Boga Cemerlang (Orang Tua Group) Karawang
Bagi sobat semuanya yang merasa memenuhi kualifikasi diatas dapat melakukan pendaftaran kerja dengan mengunjungi situs rekrutmen resmi PT Arta Boga Cemerlang (Orang Tua Group) dibawah ini
Perlu diingat ya sobat semanya bahwa seluruh proses rekrutmen kerja di PT Arta Boga Cemerlang (Orang Tua Group) sama sekali TIDAK ADA pungutan biaya apapun atau GRATIS. Mohon sobat MadingKerja semua selalu berhati-hati apabila ada pihak yang mengatasnamakan PT Arta Boga Cemerlang (Orang Tua Group) dan meminta sejumlah uang dalam proses seleksi kerjanya, sudah bisa dipastikan itu semua adalah PENIPUAN.
Demikianlah informasi mengenai lowongan kerja di PT Arta Boga Cemerlang (Orang Tua Group) yang bisa mimin sampaikan saat ini, sampai jumpa lagi di artikel lowongan kerja dan informasi gaji lainnya hanya di website MadingKerja.com.